Sosialisasi Identifikasi Budidaya Udang di Kolam Bundar Sistem Bioplok dan Air Lift, di UPT - PBAPL

Sosialisasi Intesifikasi Budidaya Udang di Kolam Bundar dengan Sistem Bioflok dan Air lift. Kegiatan di laksanakan di UPT - Perikanan Budidaya Air Payau dan Laut (PBAPL) DKP Prov. Kalbar. Kelurahan Sedau, Kecamatan Singkawang Selatan.

Di hadiri oleh Dinas Perikanan Kab/Kota, Penyuluh Perikanan, Akademisi, Pelaku usaha pembenihan, serta kelompok Pembudidaya ikan dan Udang. ( 29/8/2024)

10 September 2024